Logo
BMKG | Stasiun Pemantau Atmosfer Global (SPAG) Lore Lindu Bariri
  • Beranda
  • Profil
    • Tentang SPAG Lore Lindu Bariri
    • Struktur Organisasi
      • Visi dan Misi
      • Tugas dan Fungsi
    • Pegawai
    • Peralatan Operasional
      • Peta Pos Hujan
    • Dokumen Publik
      • Akuntabilitas Kinerja
        • Laporan Akuntansi Kinerja Instansi Pemerintah
          • LAKIP 2023
          • LAKIP 2024
      • Survei Kepuasan Masyarakat
    • Kerjasama
    • Berita Kegiatan
    • Member
      • Login
  • Layanan Publik
    • Maklumat Pelayanan
    • Layanan Informasi
      • Standar Operasional Prosedur
      • Tarif dan Persyaratan
      • Form Permintaan Data
    • Pengaduan
      • Saran atau Kritik
      • Pengaduan Pelanggaran
      • Laporan Benturan Kepentingan
      • Kuesioner Indeks Presepsi Korupsi
  • Publikasi
    • Buletin Bulanan
    • Buletin Musim
    • Buletin Tahunan
    • Buletin GAW Bariri
    • Infografis
    • GAW-sarium
    • Artikel
  • Cuaca
    • Prakiraan Cuaca Skala Kecamatan/Kelurahan
    • Peta Hotspot
    • Peta Cuaca
    • Peta Gelombang
    • Citra Satelit
    • Citra Sebaran Asap
    • Potensi Hujan
  • Iklim
    • Prakiraan Iklim
      • Prakiraan Musim
        • Prakiraan Musim Kemarau
        • Prakiraan Musim Hujan
      • Prakiraan Hujan Bulanan
      • Prakiraan Hujan Bulanan - Indonesia
      • Prakiraan Hujan Dasarian
      • Prediksi Indeks Kesesuaian Iklim Untuk Kejadian Titik Panas Kebakaran Hutan Dan Lahan
    • Analisis Iklim
      • Analisis Hujan Bulanan
      • Analisis Hujan Dasarian
      • Monitoring Hari Tanpa Hujan
    • Peringatan Dini Iklim Ekstrem
    • Prediksi Banjir Dasarian & Bulanan
    • Proyeksi Iklim
    • Tingkat Ketersediaan Air Bagi Tanaman
    • Fakta Perubahan Iklim
  • Kualitas Udara
    • Aerosol Optical Depth
    • Informasi Particulate Matter
    • Kimia Air Hujan
    • GRK
      • Karbon Dioksida
      • Methana
    • Ozon
      • Total Kolom Ozon
  • Gempa Bumi
    • Gempa dirasakan
    • Gempa Terkini (M ≥ 5.0)
  • Kontak Kami

5th Asia-Pacific Greenhouse Gas Training and Education Course

Details
Published: 06 November 2019
Hits: 5940

 5th Asia-Pacific Greenhouse Gas Training and Education Course

28 Oktober 2019 – 02 November 2019  GAW Amyondo, Korea Selatan

 

       The 5th Asia-Pacific Greenhouse Gas Training and Education Course adalah Kegiatan yang dilakuan oleh National Institute of Meteorological Sciences (NIMS) atas fasilitas dari Korean Meteorological Administrastion (KMA). Kegiatan ini berlangsung pada 28 Oktober 2019 – 02 November 2019 berlokasi di GAW Amyondo Korea Selatan. Kegiatan ini di ikuti oleh 6 peserta dari 6 negara yang berasal dari area Asia Fasifik yaitu : Malasya, Brazil, Vietnam, India, Fiji dan Indonesia. Seluruh biaya akomodasi dan kebutuhan akan kegiatan ini sepenuhnya berasal dari KMA. Dalam kegiatan ini Indonesia mengirim seorang peserta yang berasal dari GAW Lore Lindu Bariri yaitu atas nama Henri Panggabean S.Si. Pada kegiatan ini peserta dari setiap negara mempresentasikan kondisi lokasi pengamatan masing masing, dimana peserta dari Indonesia mempresentasikan lokasi pengamatan yang ada di shelter GAW Lore Lindu Bariri, Sulawesi Tengah.

          Kegiatan yang dilakukan berupa pembelajaran teoritis selama 2 hari kemudian dilanjutkan dengan praktikal. Pengajar utama dalam kegiatan ini adalah Dr. Jeong Lim Kim dari KRISS. Tujuan utama adanya kegiatan ini adalah untuk memperkenalkan potensi pengamatan dan Kalibrasi SF6 menggunakan peralatan  Gas Chromatography. Dimana KMA adalah lembaga yang di tunjuk oleh WMO sebagai WCC (worid Calibration Center) untuk gas SF6. Sehingga diharapkan ada perhatian khusus untuk SF6 dari setiap peserta dan daerah pengamatan peserta akan potensi bahaya yang di sebabkan oleh gas SF6 ini. Sedangkan manfaat kegiatan ini yang dapat dirasakan langsung adalah adanya peningkatan pemahaman akan SF6 sehingga seandainya akan di lakukan pengukuran SF6 di daerah pengamatan peserta akan lebih mudah dalam pelaksanaannya.

 

Gambar 1. Peserta dari Indonesia ketika mempresentasikan lokasi Pengamatan di GAW Lore Lindu Bariri Sulawesi Tengah, Indonesia

 

 

Gambar 2. seluruh peserta dan pelatih dalam 5th Asia-Pacific Greenhouse Gas Training and Education Course

 

  1. Narasumber dalam Sidang Pleno Pengelolaan SIH3 - TKPSDA Wilayah Sungai Palu - Lariang TA 2019
  2. Seminar Nasional Fisika Untad
  3. Pelatihan Pembuatan Naskah Publikasi Jurnal Internasional
  4. Sosialisasi pelaksanaan penerimaan dan pengeluaran negara akhir tahun anggaran 2019 dan sosialisasi anti korupsi

Page 91 of 100

  • 86
  • 87
  • 88
  • 89
  • 90
  • 91
  • 92
  • 93
  • 94
  • 95

Tentang Kami

Stasiun Pemantau Atmosfer Global Lore Lindu Bariri merupakan Unit Pelaksana Teknis BMKG

yang menangani kualitas udara dan informasi iklim di Sulawesi Tengah.

EMAIL : stagaw.lorelindubariri.bmkg.go.id

WHATSAPP : (+62) 821-8486-6353

  • Whatsapp Kami
  • DM Instagram Kami